Ini 5 Hal Yang Dikagumi Negara Lain Dari Indonesia

21.04

Kalo kita bicarain bangsa kita ini Indonesia gak bakalan ada abisnya. Karena kita benar-benar dilahirkan di tanah yang kaya akan semua isi-isi nya, di tanah ini juga ditumpangi oleh orang-orang bermacam suku, agama, budaya, bahasa, dan seni nya.

Pulau-pulau yang dikelilingi lautan ini sangat terkenal di Mancanegara. Bahkan Indonesia adalah salah satu negara yang paling banyak dikagumi negara lain. Dunia pun mengakui Indonesia adalah negara yang sangat strategis posisinya dan indah keberagamannya, langsung gaaaaaslah yuuk :D

1. Kemampuan di laut

dikagumi negara lain

Sumber: pertahanan dan keamanan-blogger

Sesuai dengan julukan "Nenek Moyang Kita Seorang Pelaut". Bukti yang mendukung hal ini adalah adanya relief kapal pada Candi Borobudur, yang menunjukkan kegiatan berlayar dengan menggunakan perahu jenis CADIK ( Bersayap).

2. Kepandaian bertani

dikagumi negara lain

Sumber: kumeokmemehdipacok.blogspot.com

Pada masa purba, teknik pembukaan ladang dikenal dengan teknik SLASH and BURN ( Tebang dan Bakar). Awalnya sistem yang dikenal adalah sistem berladang kemudian berkembang ke sistem tegalan dan sistem bersawah.

3. Gamelan

dikagumi negara lain

Sumber: spotunik.com

Seni khas  adat jawa ini adalah sebuah seni budaya yang paling banyak dikagumi negara lain. Digunakan untuk mengiringi pertunjukan wayang dan juga mengiringi pelaksanaan upacara. Alat yang dipakai misalnya Bonang, Kempul, Saron, Gendang, Gendher, dll

4. Pertunjukan wayang

dikagumi negara lain

Sumber: infoyunik.com

Dimainkan pada malam hari oleh Dalang menggunakan Boneka sebagai penjelamaan roh nenek moyang. Bermula dari kepercayaan Animisme. Biasanya berisi petuah, nasihat kepada penonton.

5. Batik

dikagumi negara lain

Sumber: thedeviponorogo.wordpress.com

Berupa kepandaian menghias kain dengan menggunakan canthing. Motif biasanya menggambarkan alam sekitar.

Tradisi keahlian dari setiap kebudayaan yang dimiliki oleh nenek moyang kita terdahulu itu memang benar-benar bikin kepala geleng-geleng. Gimana engga coba? sekarang kita yang menikmati hasil dari pemikiran keras nenek moyang kita dan hasilnya kita yang memperoleh. Luaaarr biaaaaasyyyaahhh!!



from Dagelan.co http://ift.tt/2plojMW
via Obat Penumbuh Rambut
Previous
Next Post »
0 Komentar